Euforia Pergantian Tahun 2025 di Bundaran Adipura Bandar Lampung
Selasa, 31 Desember 2024 - 21:39 WIB
Sumber :
- Foto Dokumentasi Riduan
Warga mulai berdatangan, sebagian besar membawa keluarga untuk menikmati pesta kembang api yang telah menjadi tradisi tahunan.
"Iya, setiap pergantian tahun saya selalu di sini bersama anak dan istri. Suasananya seru, apalagi ada pesta kembang api," ujar Bayu, warga Kecamatan Rajabasa.
Pengamanan Maksimal