Datang ke Lampung, Ketua Bawaslu RI Sebut Bakal Pantau Netralitas ASN di Media Sosial

Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI Rahmat Bagja
Sumber :
  • Foto Dokumentasi Riduan

 

"Dan saya kira yang paling banyak ada di Media Sosial yang harus berhati-hati dengan tidak menunjukkan keberpihakan kepada calon," jelasnya. 

 

"Jadi kita awasi media sosial, agar tidak ASN terlanjur melakukan keberpihakan kepada pasangan calon tertentu," paparnya. 

 

Rahmat juga berharap agar para ASN bijak dalam bermedia sosial.